Rabu, 20 Februari 2013

Menu Makanan Bayi Sehat


Menu Makanan Bayi

Menu Makanan Bayi – Bingung dengan menu makanan yang akan diberikan pada bayi kecil anda? Memang benar, seorang bayi harus mendapatkan asupan gizi yang cukup untuk tetap menjaga perkembangan bayi tersebut. Untuk itu, makanan bayi juga berbeda dengan makanan anda sehari – hari karena memang perut bayi yang rentan tersebut sangat berbeda dengan perut kita. Biasanya dari kebanyakan bayi hanya mengkonsumsi bubur sereal saja, dan ternyata bukan hanya sereal saja yang bias anda berikan. Masih banyak menu sehat makanan bayi yang bisa anda berikan untuk si kecil untuk memacu perkembangan otak dan perkembangan tubuhnya agar tetap sehat.

Menu Makanan Bayi 6 Bulan

Ada beberapa menu makanan bayi yang sehat untuk 6 bulan pertama, diantaranya adalah :
  1. ASI Ibu. Inilah yang menjadi peran penting yang sangat dibutuhkan bayi karena memang ASI ibulah yang dapat memberikan nutrisi dan gizi alami.
  2. Sereal. Saat ini sudah banyak sekali sereal yang dijual di beberapa toko yang memang khusus untuk bayi, namun ada beberapa yang lebih baik yaitu beras putih, beras merah dan havermuth.

Menu Makanan Sehat Setiap Hari


Menu Makanan Sehat

Menu Makanan Sehat – Menu sehat adalah menu yang setiap harinya mengandung bahan nabati serta kandungan serat yang alami seperti sayuran, buah – buahan dan beberapa makanan lainnya yang memiliki kandungan tersebut. Memang, sebagian dari anda mungkin menganggap semua makanan sama saja dan setiap makanan yang kita konsumsi pasti merupakan makanan yang sehat. Jika anda beranggapan seperti itu anda sangat salah besar, karena makanan yang sehat adalah makanan yang cara mengolahnya higienis, bersih dan mengandung beberapa kandungan nabati dan serat – serat alami yang memang dibutuhkan untuk tubuh kita. Nah, untuk mengetahui apa saja makanan yang sehat dan layak dikonsumsi simak lebih lengkap beberapa makanan sehat di bawah ini.

Daftar Menu Makanan Sehat Setiap Hari

Berikut adalah beberapa menu makanan sehat yang bisa anda konsumsi setiap hari :
  1. Sayuran Hijau. Sayuran berwarna hijau ini cukup penting, karena mengandung berbagai vitamin yang dibutuhkan oleh tubuh kita seperti vitamin A dan C serta nutrisi dan folate.

3 Menu Diet Sehat Alami


Menu Diet Sehat

Menu Diet Sehat – Mengapa anda diet? Tentu jawabannya adalah untuk menurunkan berat badan. Namun faktanya orang yang diet cenderung mengurangi pola makan setiap hari, yang seharunya sehari 3x menjadi 2x bahkan ada juga yang makan hanya 1x setiap hari. Ini tentu sangat tidak baik untuk kesehatan, bahkan juga bisa membuat tubuh anda menjadi lemas karena kekurangan makanan dan kemudian sakit. Nah, bagaimana cara untuk mengatasi hal tersebut? Ada banyak cara untuk itu, anda bisa juga mengkonsumsi berbagai makanan seperti buah – buahan, sayuran yag membuat perut anda tetap kenyang dan tidak lemas dalam menjalankan aktivitas anda sehari – hari.

Menu makanan sehat

Berikut adalah menu diet sehat yang bisa anda terapkan untuk menjalankan program diet sehat anda :
  • Mengkonsumsi Buah Alpukat. Buah ini adalah buah yang mengandung lemak alami, yaitu lemak tak jenuh yang bisa menggantikan kebutuhan lemak anda setiap hari tanpa harus memakan nasi ataupun daging. Selain itu, alpukat ini juga bisa mengenyangkan perut kita walupun tidak memakan nasi.

10 Makanan Sehat Untuk Ibu Hamil


Makanan Sehat Untuk Ibu Hamil

Makanan Sehat Untuk Ibu Hamil – Ibu yang sedang hamil memang membutuhkan makanan yang sehat dan bergizi agar bayi yang ada di perut ibu tersebut mendapatkan gizi yang cukup untuk perkembangannya. Memang itu terlihat sangat berat, karena ibu harus memikirkan dua makanan sekaligus, yaitu untuk tubuh sendiri dan untuk bayi kita. Untuk itu anda harus berhati – hati dalam memilih makanan yang akan anda konsumsi tersebut, dan mempertimbangkan kadar gizi yang ada pada makanan tersebut. Berikut adalah daftar menu makanan sehat untuk ibu hamil yang bisa anda konsumsi.

Makanan Sehat Ibu Hamil

  1. Telur. Telur merupakan sumber protein yang sangat berkualitas yang baik untuk perkembangan bayi di dalam perut anda.
  2. Ikan Salmon. Ikan ini merupakan salah satu ikan yang juga memiliki protein cukup tinggi selain telur. Selain itu, ikan salmon juga mengandung omega-3 lemak.

Sejuta Manfaat Kacang Hijau Untuk Kesehatan

Manfaat Kacang Hijau

Manfaat Kacang Hijau – Semua jenis kacang merupakan sumber protein alami yang sangat baik untuk tubuh kita. Selain itu, kacang – kacangan meruapakan salah satu jenis makanan yang kaya akan serat alami yang membantu melancarkan pencernaan dan rendah lemak. Kacang hijau memiliki kandungan kalori yang sangat rendah, yaitu (31kkal/100mg) dan tidak mengandung lemak jenuh yang tidak baik untuk kesehatan kita. Kacang hijau juga kaya akan vitamin, mineral alami, dan zat gizi yang baik untuk tubuh kita.

Manfaat Kacang Hijau Untuk Tubuh

Berikut adalah beberapa manfaatkacang hijau yang sangat baik untuk kesehatan tubuh kita :
  1. Kaya akan fosfor yang baik untuk pertumbuhan tulang.
  2. Dapat meningkatkan kecerdasan seorang bayi.

Sejuta Manfaat Tempe Bagi Kesehatan


Sejuta Manfaat Tempe Bagi Kesehatan

Manfaat Tempe – Mungkin sebagian dari anda menganggap bahwa tempe merupakan makanan bagi kalangan bawah dengan harga yang murah. Bahkan dengan uang 500 rupiah saja anda bisa menikmati tempe yang tersebut. Jika memang begitu anda salah besar karena tempe merupakan salah satu makanan rendah kolesterol yang kaya akan manfaat. Di dalam tempe terdapat beberapa kandungan nutrisi dan gizi yang sangat dibutuhkan oleh tubuh kita. Karena itulah, banyak – banyaklah mengkonsumsi tempe untuk mendapatkan beberapa manfaat dan khasiat yang ada di dalamnya.

Manfaat Tempe Bagi Kesehatan

Berikut adalah beberapa manfaat tempe yang bisa kita dapatkan dengan mengkonsumsinya :
  1. Mampu menyembuhkan diare.
  2. Menurunkan tekanan darah.
  3. Menurunkan kadar kolesterol yang ada di dalam tubuh kita.

MANFAAT KULIT PISANG

Mungkin sebagian dari kita hanya mengetahui pisang yang bisa dikonsumsi dan kaya akan manfaat adalah daging buahnya saja. Padahal bukan hanya daging buahnya yang bermanfaat, kulit buah pisang ini juga memiliki banyak sekali manfaat yang baik untuk kesehatan tubuh kita. Kulit pisang mengandung kalium, serat larut dan tidak larut yang lebih tinggi dibandingkan dengan daging buah pisang yang biasa kita konsumsi. Untuk itu, jangan langsung membuang kulit pisang setelah anda mengkonsumsi buah pisang, karena kulit dari pisang yang lunak tersebut memiliki beberapa kandungan dan gizi yang baik untuk kesehatan tubuh. .Ada beberapa manfaat kulit pisang yang bisa kita dapatkan, diantaranya :
  1. Dapat meningkatkan kadar serotonin.
  2. Baik untuk kesehatan mata.
  3. Sebagai antioksidan alami.
  4. Mengurangi resiko degenerasi makula.
  5. Mengurangi resiko terkena penyakit mata katarak.
  6. Mampu memurnikan air dan logam berat di dalam tubuh.